Lokasi Lab.

LEMBAGA PENDIDIKAN ICT PROGRAM BINA SOSIAL, PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
Dan UKM PELATIHAN TEKNOLOGI  INFORMATIKA & KOMUNIKASI (ICT)


DASAR PELATIHAN
Potensi Dasar yang dimiliki LPTTI dalam melaksanakan pelatihan keterampilan dan kewirausahaan tersebut adalah:
  • Tersedianya tempat belajar untuk pembelajaran teori dan praktek
  • Tersedianya ruang labotarium hardware dan software yang nyaman untuk pembelajaran praktek langsung.
  • Tersedia materi pembelajaran, manual dan buku panduan, handout.
  • Prasarana pembelajaran yaitu: kursi belajar, meja praktek, Personal komputer peralatan servis komputer, ponsel, printing dan bahan servis
  • Tersedianya Narasumber dan Mitra kerja, untuk melakukan pengarahan, pelatihan, serta mendapatkan pengalaman berwirausaha.

  
   


http://lptti.com/lokasi-lptti-pusat.html


KEUNGGULAN LPTTI
Metode Pelatihan
Umum
Wawasan wirausaha yang tangguh, berilmu, beriman dan bertakwa.
Modul mudah, praktis & singkat
Praktek Langsung, sampai bisa & bebas konsultasi.
Paper kasus, Test teori / praktek
Khusus
  • Edutainment
  • Tips dan Aplikatif
  • Keterlibatan emosi dalam belajar
  • Expert (Profesional & Praktisi)
  • High tech, High touch
  • Perpaduan multimedia, Audio Visual
  • Continuing Education’
  • Inbound / Dinamika Kelompok Motivasi
  • Entrepreneur / Kewirausahaan

LAYANAN
Member
Layanan member dimaksudkan untuk alumni LPTTI yang menjalankan usaha setelah mengukti salah satu pelatihan di LPTTI, dimana di lapangan terkadang beberapa member yang terbentur akan sarana peralatan yang belum dimiliki hingga LPTTI berperan sebagai induk belajar menyediakan tempat berkumpulnya alumni tersebut. Demikian otomatis akan terbentuk ikatan komunitas dikalangan usahawan bidang teknik TIK sehingga sangat diharapkan member dapat berkomunikasi antar sesama dalam meningkatkan bidang bisnisnya. Hal ini telah terbukti member tidak saja berasal dari wilayah Jakarta sekitar namun berada di luar Jawa membuka usaha mandiri.

Learning On Time
Hasil komunitas yang terbentuk dirangkum dalam kategori alumni dan tersebar di seluruh Indonesia akan menjadikan kendala dimana bidang keilmuan harus diupdate seiring perkembangan Teknologi. Adalah manfaat besar bidang ICT / TIK yang tidak mengenal batas wilayah dan batas waktu , pemanfaatan media forum internet www.lptti.com sebagai tempat ajang informasi, komunikasi untuk inovasi ke depan.
Namun hal tersebut juga tidak hanya untuk alumni, lebih luas LPTTI berperan sebagai Pusat Pengetahuan masyarakat sehingga membuat keyakinan bahwa komunikasi informasi meningkatkan kualitas hidup bangsa.

Gratis Konsultasi
Layanan konsultasi pada dasarnya ditujukan untuk Alumni LPTTI untuk bermitra dan menambah pengetahuan tanpa adanya kebijakan untuk biaya, semua bidang keilmuan yang bersifat teknis dan non teknis dapat diperoleh pihak luar kepada team LPTTI sepenuhnya.

MITRA LAYANAN PENDIDIKAN MASYARAKAT
Mitra layanan pendidikan, merupakan salah satu bentuk penerapan pengabdian LPTTI kepada masyarakat. Pihak pihak yang mempunyai visi misi yang sama dengan LPTTI dapat bekerjasama dengan LPTTI. Hal tersebut telah dilaksanakan hingga ke luar Jawa, antaranya: kerjasama pelatihan untuk daerah kota Pontianak, Samarinda, Bengkulu.

MITRA PENDIDIKAN NON FORMAL INFORMAL INSTANSI PEMERINTAH
Kerjasama di bidang Non Formal & Informal merupakan bidang acuan LPTTI, dimana kiprah kegiatan ini telah berlangsung sejak tahun 2005 hingga penghujung Tahun 2011 ini.
Kegiatan tersebut antara lain;
a)     Kerjasama dengan pihak SKB Sanggar Kegiatan Belajar
b)     Kerjasama dengan pihak Kelurahan di wilayah Jakarta Selatan
c)     Narasumber di berbagai mitra Instansi pemerintah Deperind, Depnaker, dan Dinas Pendidikan

FASILITAS LPTTI
Fasilitas yang ada LPTTI, sangat diutamakan berstandarkan pendidikan bidang ICT / TIK. Hal tersebut dilakukan berdasarkan pertimbangan kualitas akan lulusan yang mengikuti pelatihan terjamin kemampuannya dibidang life skill/ kecakapan hidup.
Fasilitas keilmuan meliputi sarana dalam proses pembelajaran tiap-tiap pelatihan yang mengedepankan akan bidang teknik teknologi praktis, aplikatif dengan ragam tips & trick tiap bidang teknik.
Sedangkan fasilitas non teknis sebagai penunjang kegiatan organisasi adalah seperti lokasi yang strategis, ruang pelatihan, area parkir, layanan manual dan tatatertib terjamin dengan baik.
Sarana tersebut meliputi:
  1. Internet free LAN / WiFi
  2. LCD proyektor
  3. Tutor Akademik - Praktisi
  4. Metode Training Singkat, Padat, mudah, bersifat kewirausahaan
  5. berSertifikat
  6. Manual Training / Buku Panduan
  7. Durasi @Pertemuan 3 jam  / fleksibel

Lembaga Pendidikan Teknologi Terapan Indonesia
 
Langsung Buka Usaha & Langsung Kerja
Wisma Subud 28, Jl. RS Fatmawati No. 52, Jakarta Selatan 12430
Telp. 021- 926 53943, Fax 021-769 8755
 Surat Izin menyelenggarakan kursus (DIKLUSEMAS) Jakarta Selatan, No 125/PLSM/VI/2006,
24 Juni 2006, Website: www.lptti.com; Email: info@lptti.com ,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar